Home » Tak Berkategori (Page 37)

Category Archives: Tak Berkategori

Indikator Krisis 2015:III

Tekanan di Pasar Valuta asing dan di Sektor Perbankan Membesar
Gambar 1 Indeks Tekanan Pasar Valuta Asing, Januari 2000 – September 2015 (0-100)
Tekanan di pasar valuta asing membesar pada Agustus 2015
EMPI
Sumber: Bank Indonesia dan CEIC (2015)

Exchange Market Pressure Index merupakan indikator yang menggambarkan kondisi terkini tekanan pada pasar valuta asing (valas). Indeks ini disusun dari komposit tiga variabel yaitu nilai tukar rupiah terhadap USD, cadangan devisa, dan suku bunga JIBOR. Semua data dalam frekuensi bulanan dan telah dinormalisasi menggunakan metode yang diterapkan oleh Kaminsky, Lizondo, dan Reinhart (1998, 1999). Nilai indeks berada pada rentang skala 0 – 100, semakin mendekati 100 semakin besar tekanan yang diterima oleh pasar valas. Adapun sebaliknya semakin mendekati 0, maka semakin kecil tekanan yang diterima oleh pasar valas. read more

Giro Wajib Minimum

gwm
Sumber: Bank Indonesia (2015)

Perkembangan Sektor Perbankan 2015:II

Perkembangan Perbankan Melambat Sejalan dengan Proses Penyesuaian Perekonomian Indonesia yang Melambat
Gambar 25: Pertumbuhan kredit Perbankan Januari 2013 – Mei 2015 y-o-y
Pertumbuhan kredit melambat
g25
Sumber: Bank Indonesia (2015)

Perlambatan pertumbuhan kredit masih berlanjut hingga Mei 2015. Pertumbuhan kredit perbankan Mei 2015 sebesar 10,40 persen y-o-y melambat bila dibandingkan dengan Maret 2015 sebesar 11,28 persen. Perlambatan pertumbuhan kredit terjadi pada kredit modal, kredit investasi dan kredit konsumsi yang tumbuh masing-masing sebesar 10,44 persen; 11,11 persen dan 9,71 persen atau lebih rendah dari kuartal sebelumnya Maret 2015 sebesar 9,95 persen; 13,54 persen dan 11,56 persen. Perlambatan kredit perbankan sejalan dengan proses penyesuaian perekonomian Indonesia yang melambat, kondisi pelemahan nilai tukar serta menurunnya optimisme terhadap pertumbuhan kredit yang akan datang. Sehingga berdampak pada penyaluran kredit perbankan. read more