Mari Elka Pangestu berpendapat bahwa perekonomian Indonesia masih didominasi subsektor-subsektor tradisional yang produktivitasnya rendah dan menyerap tenaga kerja informal. Diperlukan investasi dan peningkatan skill untuk mengembangkan sektor jasa yang modern.